rss 48

FGD DITJEN HAM DENGAN KEMENTERIAN KEUANGAN TENTANG RANHAM INDONESIA

 

HAM-dgnKemKeu

 

Jakarta - Peraturan Presiden No.23 Tahun 2011 tentang Rencana Aksi Nasional Hak Asasi Manusia selanjutnya disingkat dengan RANHAM yang salah satu program utamanya adalah pendidikan HAM.

Bertempat di kantor Kementerian Keuangan (8/10), di lapangan Banteng, Biro Hukum kementerian Keuangan dengan Direktorat Jenderal HAM, Direktorat Penguatan HAM melakukan FGD dalam rangka persiapan penguatan HAM bagi unit utama di Kementerian Keuangan. Hadir dalam pertemuan itu para kasubdit Direktorat Penguatan HAM: Darsyad, Eva Gantini dan Rosdiana Simatupang.

Dari pertemuan tersebut disepakati akan dilaksanakan penguatan HAM bagi aparatur negara di semua unit eselon 1 dan Badan Diklat Kementerian Keuangan dalam rangka memberikan pemahaman tentang HAM dan RANHAM bagi aparatur negara dilingkungan Kementerian Keuangan.(aminef, Ed.Sn)

logo besar kuning
 
KEMENTERIAN HUKUM REPUBLIK INDONESIA
PikPng.com school icon png 2780725    JL. Rasuna Said Kav 6-7 Kuningan
 Jakarta Selatan, DKI Jakarta - 12940
PikPng.com phone icon png 604605   021 - 5253004
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    rohumas@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    pengaduan.setjen@kemenkumham.go.id

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   linked in kemenkumham   Youtube kemenkumham   rss kemenkumham